Merepotkan

Malam itu:
Athifah : "Mama, I love you..."
Mama  : "I love you juga."
Athifah : "Saya tidak mau merepotkan Mama."
Mama  : "Ooh, terimakasih sayang.."
Athifah : "Apa itu 'merepotkan', Mama?"
Mama tersenyum geli dan menjawab : "Artinya, bikin susah ..."
Makassar, 26 Oktober 2011
??????

Share :

10 Komentar di "Merepotkan"

  1. ahahaha... athifah nya tau dari mana kata merepotkan ya?? :D :D

    *maap saya hapus komentar sebelumnya, seharusnya buat postingan yg lain -__-a

    ReplyDelete
  2. Sebenarnya ... sebenarnya ... mmm ... dari mamanya #jadi malu#

    ReplyDelete
  3. Anak kecil memang mudah menirukan orang dewasa.... :)

    ReplyDelete
  4. He he he .. Athifah itu perekam dan peniru ulung :)

    ReplyDelete
  5. Euh, saya mau tukeran link, tapi di sini naruh link-nya di mana?

    ReplyDelete
  6. Saya sudah follow blognya Asop 2 hari yg lalu kalo gak salah. Saya pikir sudah semacam tukeran link itu kan? Saya sudah 'meninggalkan jejak' juga di blognya Asop ... :)

    ReplyDelete
  7. Link blog Asop ada di:
    http://www.blogger.com/profile/03437135876993156411

    ReplyDelete
  8. Mas Rusydi Hikmawan:
    Iya .. anak saya suka mencoba mengucapkan kata2 yang baru didengarnya. Seperti trial and error. Kalo trialnya error kan tdk ada ruginya buat dia hehehe

    ReplyDelete
  9. Asop:

    Boleh dicek link blognya ada di:
    http://www.blogger.com/profile/03437135876993156411
    (daftar blog yang saya ikuti)

    ReplyDelete
  10. Makasih kunjungannya pak dokter gigi gaul.
    Blog anda pun keren, membahas hal yang ilmiah secara gaul. Saya baru kali ini melihat cara bahasan seperti itu. Betul2 keren :)

    Athifah umurnya 5 tahun pak :)

    ReplyDelete

Untuk saat ini kotak komentar saya moderasi karena banyaknya komen spam yang masuk. Silakan tinggalkan komentar ya. Komentar Anda akan sangat berarti bagi saya tapi jangan tinggalkan link hidup. Oya, komentar yang kasar dan spam akan saya hapus ya ^__^